Minggu, 08 Agustus 2010

Contoh menu berbuka puasa untuk seminggu

Berikut ini contoh menu berbuka puasa untuk seminggu. Silakan diselang-seling sendiri agar lebih bervariasi dalam menyajikan menu berbuka puasa untuk keluarga tercinta.

Yang harus di perhatikan, misalnya:
1. berapa jumlah anggota keluarga.
2. kelompok umur di dalam keluarga (anak-anak, dewasa dan orang tua).
3. bahan-bahan yang tersedia.
4. dan yang tidak kalah penting, yaitu keadaan keuangan keluarga. Karena kalau membicarakan hal yang satu ini sifatnya sangat personal.

Jadi menu tidak harus selalu mengikuti daftar. Sekali lagi, ini hanya contoh menu. Aku ambil dari tabloid Nakita.

Anda bisa juga menyusun menu sendiri dari menu harian Anda, atau mencari  menu ramadhan disini dan aneka minuman disini.

Mudah-mudahan bermanfaat.



HARI PERTAMAHARI KEDUA
1. Nasi1. Nasi
2. Gulai Pakis2. Perkedel Jagung
3. Sate Goreng3. Beef tikka dan spageti
4. Sup oyong tauge berserabut4. Sup segar sayuran
5. Emping5. Buah
6. Buah6. Mousse jahe
7. Pisang goreng gendut


HARI KETIGAHARI KEEMPAT
1. Nasi1. Nasi
2. Ayam suwir masak nanas2. Ayam panggang kluwek pedas
3. Tumis kailan daging giling3. Sayur pare masak kikil
4. Sayur bayam4. Sayur lodeh
5. Tempe dan tahu bacem5. Stup buah tropical
6. Yogurt mangga smooties6. Jongkong kelapa
7. Bubur jagung


HARI KELIMAHARI KEENAM
1. Nasi1. Nasi
2. Sup brokoli2. Sayur asam Betawi
3. Pepes cumi jamur3. Ikan bumbu acar kuning
4. Tumis campur-campur4. Cah ayam wortel
5. Es kacang campur5. Puding roti bakar
6. Aneka donat6. Buah

Kepada semua teman, umat muslim dimanapun Anda berada, admin blog mengucapkan mohon maaf lahir batin dan SELAMAT MENUNAIKAN IBADAH SHAUM RAMADHAN 1431 H.
Semoga di bulan yang penuh berkah ini, kita dapat meningkatkan ibadah kita. Amiiinnn....

Note: Ramadhan masih beberapa hari lagi, selamat mempersiapkan segala sesuatunya, menyambut Ramadhan dengan penuh keikhlasan untuk mencari ridho-Nya.